Sabtu, 13 April 2013

Belajar Menganalisa Pasar dan Mendapat Untung

Akan saya bahas Belajar Menganalisa Pasar dan Mendapat Untung - Pasar apa saja akan terus berubah seiring bertambahnya waktu. Contohnya, pasar ponsel yang dulunya di kuasai segelintir merek, sekarang ponsel dengan merek tersebut malah jarang yang menggunakan. Hal ini tentu saja merupakan akibat dari perubahan zaman yang terus berkembang sangat pesat.

gambar contoh analisa

Teknologi merupakan salah satu faktor penting yang mengubah dunia dengan sangat cepat. Berkat teknologi, berbagai hal baru terus bermunculan dari hari ke hari. Dan, dengan mampu menganalisa pasar maka Anda bisa mendapat untung dari pasar apa saja.

Contohnya, Anda melihat pasaran emas yang terus naik, maka dengan menganalisa lebih jauh dari pasaran emas Anda bisa mengetahui bagaimana pergerakan emas. Setelah mengetahui pergerakan emas, maka Anda bisa membeli emas dengan harga terjangkau dan kemudian menjualnya ketika emas naik harga.

Cara menganalisa suatu pasar adalah pertama Anda lihat harga / nilai rata-ratanya. Kemudian lihat perkembangan / perubahan nilai tersebut. Jangan bergerak dulu jika anda belum mengerti bagaimana perkembangan dari suatu pasar berubah. Setelah Anda mengerti, barulah gunakan cara-cara untuk mendapat untung.

Hal ini akan berlaku dalam permainan saham, Anda akan membeli saham ketika harga saham rendah dan kemudian menjual ketika naik harga. Ini adalah permainan orang pintar, tetapi Anda juga bisa melakukannya asalkan Anda belajar menganalisa pasar dan mahir terhadapnya.

semoga informasi belajar menganalisa pasar di atas bisa bermanfaat.
Logo VSI Pusat
Rating: 4.5 out of 5

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2013. Dunia Maya Internet - All Rights Reserved Template IdTester by Blog Bamz